PENDIDIKAN INKLUSIF

Workshop Advokasi Diri, Resolusi Konflik, dan Pelatihan Relawan PsLD UNY 2025

Pusat Layanan Disabilitas (PsLD) Universitas Negeri Yogyakarta (UNY) menggelar kegiatan bertajuk “Workshop Advokasi Diri dan Resolusi Konflik serta Pelatihan Relawan PsLD UNY” pada Sabtu, 16 Agustus 2025. Acara ini berlangsung di Ballroom UNY Hotel, Jalan Colombo, Karang Malang, Sleman, mulai pukul 08.00 hingga 15.00 WIB. Kegiatan ini digagas oleh Prof.

Kunjungan ULD Universitas Pradita ke ULD UNY Meningkatkan Kesadaran Lingkungan Kampus Terhadap Mahasiswa Disabilitas

(Yogyakarta 14/01/2025) Pada Jumat, 3 Januari 2025, Unit Layanan Disabilitas (ULD) Universitas Negeri Yogyakarta (UNY) menerima kunjungan dari Kepala ULD Universitas Pradita, Bapak Andreas Nova Intacta. Dalam pertemuan tersebut, Prof. Ishartiwi selaku Ketua ULD UNY dan Bapak Andreas Nova Intacta berdiskusi tentang isu-isu penting yang bertujuan untuk menciptakan lingkungan kampus yang lebih inklusif bagi mahasiswa disabilitas.

Dila, Mahasiswa Tuli PLB UNY: Bukti bahwa Hambatan Bukan Menjadi Alasan

(Yogyakarta, 03/01/2024) Rhoudhotun Fadhillah, akrab disapa Dila, membuktikan bahwa keterbatasan bukanlah penghalang untuk meraih impian. Mahasiswa jurusan Pendidikan Luar Biasa (PLB) Universitas Negeri Yogyakarta (UNY) ini berhasil menyelesaikan skripsinya dengan penuh perjuangan dan dedikasi.